BALITBANG DIKLAT KUMDIL - Rabu, 10 Mei 2017. Seminar Bechmarking Diklat Kepemimpinan Tingkat IV Angkatan IX diadakan di Pengadilan Tinggi Makassar yang dihadiri oleh Ketua Pengadilan Tinggi Makassar Bapak
Dr. Mahmud Rahimi, SH, MH, para Hakim Tinggi dan Pejabat Struktural. Kegiatan ini merupakan seminar puncak dimana sebelumnya diadakan seminar masing-masing kelompok di Swiss Bell Hotel Makassar. (yus)